Jumat, 27 Juli 2012

Trik Mengetahui Alamat URL Asli Dari URL Adf.ly

Pernahkah sobat kawan - kawan mengalami saat membuka link download  tiba - tiba yang keluar halam adf.ly dan ada tulisan SKIP AD di suduk kanan atas, ya itulah Adf.ly. Adf.fly merupakan situs URL shortener atau pemendek url, dimana adf.ly akan memberikan uang / dollar kepada member - membernya jika ada user yang mengunjungi url adf.ly. Biasanya Adf.ly digunakan untuk link download, url referal/affiliasi, ataupun untuk menyembunyikan url situs yang terlalu panjang. Sebagai contoh anda bisa buka http://adf.ly/B9xN5  . , mungkin bagi para blogger yang terbiasa dengan internet sudah tahu setiap ada link  Adf.ly tinggak klik Skip Ad/Lewati, namun bagi orang awan ini jadi sangat membingungkan karena saat membuka link tersebut tidak langsung kealamat web yang diinginkan. Apakah sobat online mau tahu trik cara mengetahui alamat url asli dari url adf.ly? Jika jawabannya ya, baca terus sampai selesai.

Jika anda menemukan link adf.ly dan tidak mau menunggu untuk klik skip ad, berikut ada situs yang bisa mengetahui url adf.ly yang sebenarnya, situs tersebut adalah http://www.hoangmanhhiep.info/adf/.
Untuk dapat mengetahui url asli adf.ly  dengan menggunakan situs ini sangat mudah, caranya sebagai berikut :
Buka dulu http://www.hoangmanhhiep.info/adf/ dibroser kesayangan anda, kemudian pastekan link url adf.ly di kotak putih, klik Get Link dan ketahuan deh link aslinya.
Sebagai contoh coba pastekan url adf.ly yang ini http://adf.ly/B9xN5 pasti akan keluar url ini http://sahabatgis.blogspot.com/2012/07/cara-magic-menaikkan-pagerank-blog.html

Mudah bukan mengetahui url asli dari adf.ly, untuk mendapatkan tips dan trick komputer maupun internet yang lain, kunjungi terus blog Sahabat GIS ini setiap hari.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar